Adu Kekayaan Cristiano Ronaldo dengan Lionel Messi 2025, Bak Langit dan Bumi!

4 hours ago 2

Adu Kekayaan Cristiano Ronaldo dengan Lionel Messi 2025, Bak Langit dan Bumi!

Simak adu kekayaan Cristiano Ronaldo dengan Lionel Messi pada 2025 (Foto: UEFA)

ADU kekayaan Cristiano Ronaldo dengan Lionel Messi 2025 menarik diulas. Sebab, nominalnya bak langit dan bumi.

Kekayaan Ronaldo dan Messi pastinya terus bertambah setiap tahun. Selain gaji, keduanya juga punya kerja sama dengan sponsor-sponsor pribadi.

Lantas, seperti apa adu kekayaan kedua pesepakbola bintang ini? Simak ulasannya berikut ini.

1. Kekayaan Cristiano Ronaldo

 AFC)

CR7 diperkirakan memiliki kekayaan bersih sebesar 1,45 miliar dollar AS (setara Rp23 triliun). Pada 2025, merujuk data Forbes, Ronaldo meraup pendapatan hingga 275 juta dollar AS (setara Rp4 triliun).

Sumber kekayaan pesepakbola berusia 40 tahun ini adalah gaji 200 juta Euro (setara Rp3,6 triliun) dari Al Nassr. Ia juga punya deretan sponsor pribadi seperti Nike dan Armani.

Jangan lupa, Ronaldo memiliki lini bisnis bermerk CR7. Ia menjalankan sejumlah usaha seperti hotel, klinik rambut, dan fashion, hingga museum.

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Follow

Berita Terkait

Telusuri berita bola lainnya

Read Entire Article
Desa Alam | | | |