Raffi Ahmad Bersyukur Kondisi Fahmi Bo Makin Membaik Usai Operasi

4 hours ago 3

Ravie Wardani , Jurnalis-Rabu, 05 November 2025 |16:04 WIB

Raffi Ahmad Bersyukur Kondisi Fahmi Bo Makin Membaik Usai Operasi

Raffi Ahmad dan Fahmi Bo

JAKARTA - Aktor dan presenter Raffi Ahmad membagikan kabar menyenangkan dari kesehatan sahabatnya, Fahmi Bo. Dia yang baru menjalani operasi dikabarkan kian membaik. 

Fahmi diketahui tengah berjuang melawan berbagai penyakit seperti diabetes, pengapuran dan pengeroposan tulang serta asam urat. 

Dia juga telah mendapat bantuan dana pengobatan dari suami Nagita Slavina tersebut. 

Sebagai sahabat, Raffi pun mengungkap kondisi terkini Fahmi yang baru saja menjalani operasi.

"Kalau kesehatannya membaik, terus membaik, kan sebelum jalanin operasi kan harus ada prosedurnya supaya kesehatannya sesuai dengan prosedurnya," kata Raffi Ahmadi di kawasan Tendean, Jakarta Selatan belum lama ini. 

Read Entire Article
Desa Alam | | | |